Bukan salah waktu, bukan nggak punya waktu. Tapi kamu yang nggak bisa bagi waktu.
Mungkin menjadi sesuatu yang disempatkan tidak seburuk yang kita kira, bahkan mendapat waktu sisa sama sekali tidak menunjukkan ketidakberhargaan.
Karena waktu adalah uang, berapapun jumlahnya, dia tetap berharga. Tinggal bagaimana cara kita mengolahnya.
Sayangnya waktu selalu menjadi kambing hitam atas kegagalan penggunanya.
Yang salah adalah kamu, dan caramu membagi waktu.
Ah, tapi sudah terlanjur...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar